Jurusan Ilmu dan Teknologi Kelautan

Program Studi S1
Ilmu Kelautan

Jurusan Manajemen Perikanan​

Program Studi S1
Manajemen Sumberdaya Perairan

Program Studi S1
Sosial Ekonomi Perikanan

Jurusan Teknologi Industri Perikanan​

Program Studi S1
Budidaya Perairan

Program Studi S1
Teknologi Hasil Perikanan

Selamat Datang di
Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan UMRAH​

Kami bangga menjadi bagian dari universitas maritim terdepan yang berkomitmen membentuk generasi unggul dalam keilmuan kelautan dan perikanan. Di sini, Anda akan menemukan informasi lengkap tentang program studi, inovasi penelitian, dan kolaborasi kami dalam mendukung pengelolaan sumber daya laut yang berkelanjutan. Mari bersama-sama menjelajahi potensi kemaritiman Indonesia dan menjadi bagian dari perubahan positif bagi masa depan laut kita!

Dekan FIKP UMRAH

Dr. Donny Apdillah, S.Pi., M.Si​

Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan​

Universitas Maritim Raja Ali Haji

Informasi Pendaftaran

Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) UMRAH 2026

Informasi Lengkap Jalur SNBP & SNBT Berdasarkan Jadwal Resmi

Jalur Seleksi Timeline & Jadwal Penting Persyaratan Utama
SNBP
Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi
  • 05 Jan – 02 Feb 2026
    Pengisian PDSS oleh Sekolah
  • 12 Jan – 18 Feb 2026
    Registrasi Akun Siswa
  • 03 – 18 Feb 2026
    Pendaftaran SNBP
  • 31 Maret 2026
    Pengumuman Hasil Seleksi
  • Siswa Kelas 12 (Lulusan 2026) yang Eligible.
  • Prestasi akademik unggul (Rapor Semester 1-5).
  • Wajib unggah Portofolio (khusus Prodi Seni/Olahraga).
  • Maksimal 2 Prodi (1 wajib di PTN satu provinsi jika pilih 2).
SNBT
Seleksi Nasional Berdasarkan Tes
  • 12 Jan – 07 Apr 2026
    Registrasi Akun Siswa
  • 25 Mar – 07 Apr 2026
    Pendaftaran UTBK-SNBT
  • 21 – 30 Apr 2026
    Pelaksanaan Gelombang UTBK
  • 25 Mei 2026
    Pengumuman Hasil Seleksi
  • Lulusan SMA/SMK/MA tahun 2024, 2025, dan 2026.
  • Maksimal usia 25 tahun (per 1 Juli 2026).
  • Memiliki akun SNPMB yang sudah permanen.
  • Tidak Lulus jalur SNBP tahun 2024, 2025, atau 2026.

Scroll to Top